Postingan

PSS vs Persija Dihentikan

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Pertandingan PSS Sleman melawan Persija Jakarta dalam pekan ke-17 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Manahan Solo pada hari Jum'at (23/12/2022) sore WIB, harus dihentikan di awal babak kedua menit ke-47 karena lapangan sebagian besar tergenang air akibat hujan deras yang mengguyur lapangan di Stadion Manahan Solo saat kedua tim tengah jeda 15 menit sebelum lanjut ke babak kedua.  Pertandingan tunda secepatnya akan diinformasikan oleh panitia pertandingan kepada kedua tim. Berikut ulasan singkat jalannya laga babak pertama antara PSS Sleman melawan Persija Jakarta :  Persija Jakarta lebih dulu berinisiatif melakukan serangan sejak babak pertama dimulai. Klub berjuluk Macan Kemayoran itu tampil agresif dengan skema umpan-umpan pendek hingga masuk ke dalam kotak penalti PSS Sleman. Namun ketika serangan dengan skema umpan umpan pendek buntu, Persija Jakarta mulai melakukan skema umpan-umpan lambung dan kerap mencipt

Madura United Dan RANS Bermain Imbang 0-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Madura United hanya bermain imbang 0-0 dengan RANS Nusantara FC dalam laga pekan ke-17 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Sultan Agung Bantul pada hari Jum'at (23/12/2022) sore WIB.  Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Madura United melawan RANS Nusantara FC (RANS) :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, baik RANS maupun Madura United sama -sama tampil menyerang sehingga terjadi jual beli serangan yang cukup sengit. Namun demikian, kedua tim masih cukup kesulitan untuk bisa menciptakan peluang berbahaya.  Pada menit ke-18, RANS memperoleh peluang lewat tendangan Makan Konate. Namun, bola dari tendangan pemain asal Mali itu masih belum mengarah tepat ke gawang Madura United.   Setelah itu, RANS terus memberikan tekanan ke pertahanan Madura United.  Pada menit ke-26, RANS kembali memperoleh peluang lewat tendangan Makan Konate nanun bola masih melambung di atas gawang Madura United. Madura United berusaha

Filipina Bantai Brunei 5-1

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/goalcomindonesia  Filipina berhasil meraih kemenangan atas Brunei dengan skor telak 5-1 dalam laga kedua babak penyisihan Grup A Piala AFF 2022 yang berlangsung di Rizal Memorial Stadium, Filipina pada hari Jum'at (23/12/2022) sore WIB.  Lima gol kemenangan dari Filipina masing masing dicetak oleh K. Daniels pada menit ke-7, S. Reyes pada menit ke-12, J. Meilliza pada menit ke-50, J. S. Beraque Rasmussen pada menit ke-51 dan menit ke-88. Sedangkan gol dari Brunei dicetak oleh R. Ramlli pada menit ke-70. Susunan pemain :  Filipina (3-4-3)  : Julian Garcia Schwarzer (GK); Jefferson Tabinas, Amani Aguinaldo (Jarvey Gayoso 60’), Audie Bantas Menzi; Sandro Miguel, Pocholo Amellano, Stephan Schrock (Harry James 86'), Oliver Bias; Kenshiro Daniels (Jens Sebastian Rasmussen 46’), Mark Hartman (Christian Rontini 60’), Jesus Joaquin.  Pelatih : Josep Ferre Brunei (4-4-2) : Haimie Nyaring (GK); Yura Indera, Abdul Muiz Sisa, Fakharrazi Hassan, Wafi Aminuddin

Indonesia Tundukkan Kamboja 2-1

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/timnasindonesiainfo I ndonesia berhasil meraih kemenangan atas Kamboja dengan skor tipis 2-1 dalam laga pertama babak penyisihan Grup A Piala AFF 2022 yang berlangsung  di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada hari  Jum'at (23/12/2022) sore WIB.  Disaksikan secara langsung oleh Presiden RI, Indonesia  unggul lebih dulu pada menit ke-6 lewat gol yang dicetak oleh Egy Maulana Vikri.  Kamboja sempat menyamakan kedudukan di menit ke-16 lewat sundulan Sareth Kriya.  Namun Indonesia mampu kembali unggul pada menit ke-35 lewat gol yang dicetak oleh Witan Sulaeman.  Di babak kedua, baik Indonesia maupun Kamboja gagal untuk bisa mencetak gol tambahan.   S usunan pemain :  Indonesia (4-1-4-1):  Nadeo Argawinata (GK); Pratama Arhan, Fachruddin Aryanto, Jordi Amat, Asnawi Mangkualam; Marc Klok; Egy Maulana, Ricky Kambuaya, Marselino Ferdinan, Witan Sulaeman; Muhammad Rafli Pelatih   : Shin Tae-Yong Kamboja (3-4-3) :  Ked Soksela (GK); Tes Sambat

Vietnam Gunduli Laos 6-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/timnasindonesiainfo  Vietnam berpesta gol saat menggunduli Laos dengan skor telak 6-0 dalam laga pertama babak penyisihan Grup B Piala AFF 2022 yang berlangsung di National KM16 Stadium, Vientiane, Laos pada hari Rabu (21/12/2022) malam WIB. Enam gol kemenangan Vietnam selaku tim tamu masing masing dicetak oleh Nguyen Tien Linh pada menit ke-15, Do Hung Dung pada menit ke-43, Ho Tan Tai pada menit ke-55, Doan Van Hau pada menit ke-58, Nguyen Van Toan pada menit ke-82 dan Vu Van Thanh pada menit injury time (90+1). Susunan Pemain : Laos (4-3-3) :  12- Keo-Oudone Souvannasangso (GK); 23- At Viengkham, 2- Phoutthavong Sangvilay, 4- Anantaza Siphongphan, 19- Nalongsit Chanthalangsy, 17- Sukaphon Vongchiengkham, 7- Anousone Xaypanya, 6- Chanthavixay Khounthoumphone, 15- Chony Waenpaseuth, 10- Billy Ketkeophomphone, 11- Soukphachan Lueanthala.  Pelatih : Michael Weiss Vietnam (5-3-2) :  23- Dang Van Lam (GK); 2- Do Duy Manh, 3- Que Ngoc Hai, 5- Doan Van Hau, 1

Malaysia Tundukkan Myanmar 1-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/timnasindonesiainfo  Malaysia berhasil mengakahkan Myanmar dengan skor tipis 1-0 dalam laga pertama babak penyisihan Grup B Piala AFF 202 yang digelar di Thuwunna Stadium, Yangon, Myanmar pada hari Rabu (21/12/2022) sore WIB. Satu satunya gol yang membawa kemenangan Malaysia dicetak oleh  Faisal Halim pada menit ke-52. Pada menit ke-89, Myanmar mendapat hadiah penalti dari wasit setelah Shahrul Nazeem melanggar pemain Myanmar  Aung Kaung Mann di dalam kotak penalti. Beruntung bagi Malaysia, eksekutor Myanmar Win Naing Tun gagal melaksanakan eksekysi penalti tersebut.  Susunan Pemain : Myanmar (4-4-2) :  18-Kyaw Zin Phyo; 3-Ye Min Thu, 12-Kyaw Zin Lwin, 17-Thiha Htet Aung, 5-Nanda Kyaw (4-David Htan 82'); 16-Yan Naing Oo (21-Myat Kaung 46'), 6-Kyaw Min Oo, 8-Hein Htet Aung, 7-Lwin Moe Aung; 11-Maung Maung Lwin (Win Moe Kyaw 41'), 9-Aung Kaung Mann.  Pelatih : Antoine Hey Malaysia (4-3-3) :  19-Syihan Hazmi; 2-Azam Azmi, 6-Dominic Tan, 5-Sharul

Thailand Bantai Brunei 5-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/timnasindonesiainfo  Thailand tampil meyakinkan saat menggulung Brunei dengan skor telak 5-0 dalam laga pertama babak penyisihan Grup A Piala AFF 2022 yang berlangsung di Kuala Lumpur Football Stadium, Malaysia, pada hari Selasa (20/12/2022) malam WIB.  Lima gol kemenangan Thailand masing masing dicetak oleh  Bordin Phala pada menit ke-19,  Teerasil Dangda pada menit ke-44, gol bunuh diri pemain Brunei  Yura Yunos pada menit ke-89,  Peeradol Chamrasamee pada menit injury time (90+1) melalui tendanfan penalti dan menit injury time  (90+4). Susunan Pemain : Brunei (3-5-2) : 1-Hamie Nyaring (GK); 12-Khairil Suhami, 2-Alinur Jufri, 16-Yura Yunos, 23-Hakeme Said, 5-Nurikhwan Othman, 15-Hendra Idris, 13-Haziq Kasyful, 11-Najib Tarif, 14-Hamizan Sulaiman, 21-Razimie Ramlli.  Pelatih : Mario Rivera.  Thailand (4-4-2)  : 20-Kittipon Phoothawchuek (GK); 4-Pansa Hemviboon, 2-Salasak Haiprakhon, 12-Kritsada Kaman, 15-Suphanan Bureerat, 6-Sarach Yooyen, 17-Ekanit

Kamboja Tundukkan Filipina 3-2

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/timnasindonesiainfo Kamboja berhasil menaklukkan Filipina dengan skor tipis 3-2 dalam laga pembuka penyisihan Grup A Piala AFF yang berlangsung di Morodok Techo National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, pada hari Selasa (20/12/2022) sore WIB.   Tiga gol kemenangan Kamboja masing masing dicetak oleh Reung Bunheing pada menit ke-16 dan menir ke-59 seeta Orn Chanpolin pada menit ke-20. Sedangkan dua gol Filipina dicetaj oleh Kenshiro Daniels pada menit ke-41 dan menit ke-55. Susunan Pemain : Kamboja (3-4-3) :  1-Keo Soksela (GK); 30-Choun Chanchav, 4-Tes Sambath (Taing Buchai 78'), 5-Soeuy Visal; 7-Lim Pisoth, 8-Orn Chanpolin (20-Kok Boris 59'), 9-Sieng Chanthea (Bin Chanta 90+2), 12-Sos Suhana, 15-Reung Bungeing, 16-Yeu Muslim, 18-Seut Baraing. Pelatih : Hirose Ryu Honda. Filipina (3-5-2) :  1-Kevin Hansen (GK); 2-Simen Alexander Santos, 4-Jefferson Tabinas, 12-Amani Santos;    8-Amel Abuloc Amita, 9-Kenshiro Michael Lontok (14-Javrie 74'), 10-Oli

Bali United Bungkam PSIS 3-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Bali United berhasil menaklukkan PSIS Semarang dengan skor telak 3-0 dalam laga pekan ke-17 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Manahan Solo pada hari Kamis (22/12/2022) malam WIB.  Tiga gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Serdadu Tridatu ini masing masing dicetak oleh M. Rahmat pada menit ke-12 ran menit ke-19 serta Privat Mbarga pada menit ke-61. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara PSIS Semarang melawan Bali United :  Babak Pertama Mengawali babak pertama, Bali United langsung tampil menyerang dan menekan pertahanan PSIS Semarang. Pada menit ke-3, Bali United langsung menghadirkan peluang lewat tendangan Eber Bessa.  Namun sayang bola dari t endangan Eber Bessa masih melambung di atas mistar gawang PSIS Semarang. Pada menit ke-6, Bali United kembali mengancam gawang PSIS Semarang lewat aksi solo run M. Rahmat setelah mendapatkan umpan terobosan ke arah pertahanan PSIS Semarang dan langsung menggiring bo

Jelang Pekan Ke-17 Liga 1 2022-2023

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 akan memasuki pekan ke-17 sekaligus menjadi akhir dari putaran pertama yang mulai digelar pada hari Kamis (22/12/2022).  Selama tiga hari, pekan ke-17 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 ini akan menggelar 9 pertandingan.  Hari pertama pekan ke-17 akan digelar satu pertandingan yaitu PSIS Semarang melawan Bali United. Laga ini diprediksi bakal berlangsung sengit. Bali United berusaha kembali ke jalur kemenangan dan mengincar posisi puncak klasemen di akhir putaran pertama dengan catatan Madura United, PSM Makassar dan Borneo FC mengalami kekalahan di pekan ke-17 ini.  Sementara PSIS Semarang tentu berambisi mengalahkan Bali United yang tengah menurun peformanya. Hari kedua pekan ke-17 akan digelar 4 pertandingan, satu diantaranya bertajuk big match yaitu Borneo FC melawan PSM Makassar. Kedua tim ini sama-sama mengincar kemenangan dan bisa bertengger di puncak klasemen di akhir putaran pertama dengan catatan Madura U

Catatan Pinggir Pekan Ke-16

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com /sports.indosiar Kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 telah menyelesaikan pekan ke-16 dengan menggelar 9 pertandingan dengan menggunakan sistem  Bubble  (pertandingan terpusat dalam wilayah Jawa Tengah dan DI Yogyakarta) dan tidak dihadiri penonton di dalam Stadion. Sembilan pertandingan tersebut  berlangsung di Stadion Manahan Solo, Stadion Jatidiri Semarang, Stadion Maguwoharjo Sleman  dan  Stadion Sultan Agung Bantul. Dari 9 pertandingan di  pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023  tersebut terdapat sejumlah  catatan pinggir  yang dapat diulas sebagai berikut :   1. Dari 9 klub yang bertindak sebagai  tuan rumah  di pekan ke-16 :  - 4 klub memperoleh kemenangan yaitu Persija Jakarta, PSM Makassar, Barito Putera dan Persib Bandung - 2 klub mengalami kekalahan yaitu Bali United dan Arema FC. - 3 klub bermain imbang yaitu RANS Nusantara FC, Persebaya Surabaya dan Persikabo 1973. 2. Klub yang meraih hasil  clean sheet  (tidak kebobolan) di pekan ke-16 yaitu

Persikabo 1973 Dan Persik Bermain Imbang 0-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Persikabo 1973 hanya bermain imbang 0-0 dengan Persik Kediri dalam laga pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Maguwoharjo Sleman pada hari Rabu (21/12/2022) malam WIB.  Laga berlangsung dalam tempo tinggi dan cenderung keras sehingga membuat wasit Sigit Budiyanto sampai harus mengeluarkan 11 kartu kuning dan satu kartu merah. 4 Empat diantaranya diterima pemain Persik Kediri, sedangkan Persikabo 1973 mendapatkan 7 kartu kuing dan 1 kartu merah. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persikabo 1973 melawan Persik Kediri :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, Persik Kediri tampil lebih agresif daripada lawannya, Persikabo 1973.   Peluandg pertama didapat Persik Kediri pada menit ke-5 melalui tendangan Bayu Otto namun bola masih melambung di atas gawang Persikabo 1973. Tak berselang lama giliran Renan Silva yang mengancam gawang Persikabo 1973.  Akan tetapi tendangan mantan pemain Persija Jakarta ini be

Persib Tundukkan Persita 1-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Persib Bandung berhasil mengalahkan Persita Tangerang dengan skor tipis 1-0 dalam laga pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Sultan Agung Bantul pada hari Rabu (21/12/2022) malam WIB. Satu satunya gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Maung Bandung ini adalah hasil dari gol bunuh diri pemain Persita Tangerang Arief Setiawan pada menit ke-45. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persib Bandung melawan Persita Tangerang :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, Persib Bandung langsung tampil agresif. Pada menit ke-6, Persib Bandung  mendapatkan peluang pertama lewat tendangan Henhen Herdiana. N amun, bola masih bisa diamankan oleh penjaga gawang Dhika Bayangkara. Pada menit ke-19, Persib Bandung kembali memberikan ancaman ke gawang Persita Tangerang lewat tendangan Robbi Darwis setelah mendapatkan umpan dari Ezra Walian. Namun bola dari tendangan Robi berhasil ditepis oleh penjaga gawang  Dhika Baya

Persebaya Dan Persis Bermain Imbang 0-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Persebaya Surabaya hanya bermain imbang 0-0 dengan Persis Solo dalam laga pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Maguwoharjo Slemanpada hari Rabu (21/12/2022) sore WIB. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persebaya Surabaya melawan Persis Solo :  Babak Pertama  Persebaya Surabaya langsung bermain menyerang begitu babak pertama dimulai.  Baru tiga menit laga berjalan, klub berjuluk Bajul Ijo itu  sudah mendapat peluang apik melalui tendangan Brylian Aldama.  Namun, bola dari tendangan mantan pemain timnas Indonesia U-19 itu masih membentur mistar gawang Persis Solo. Pada menit ke-13, giliran Persis Solo mengancam gawang Persebaya Surabaya lewat tendangan Ryo Matsumura setelah menerima umpan Alexis Messidoro. Namun bola masih bisa ditepis penjaga gawang Ernando Ari. Pada menit ke-15, Persebaya Surabaya kembali memperoleh peluang lewat tendangan Silvio Junior. Namun bola masih mampu ditepis penjaga gawang

Persija Taklukkan Dewa United 3-2

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Persija Jakarta berhasil menaklukkan Dewa United dengan skor tipis 3-2 dalam laga pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Sultan Agung Bantul pada hari Selasa (20/12/2022) malam WIB. Dewa United sempat dua kali unggul lewat dua gol yang dicetak oleh  Risto Mitrevski  pada menit ke-15 melalui tendangan penalti dan Sugeng Effendi pada menit ke-31. Namun Persija Jakarta mampu melakukan  comback  lewat tiga gol yang masing masing dicetak oleh Hanno Behrens pada menit ke-22 serta Abdulla Yusuf Helal pada menit ke-56 dan menit ke-67 melalui tendangan penalti. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persija Jakarta melawan Dewa United :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, Persija Jakarta langsung mengambil inisiatif serangan lebih dulu sejak menit menit awal.  Pada menit ke-5, klub berjuluk Macan Kemayoran itu menghadirkan peluang pertama melalui tendangan akurat  Alfriyanto Nico Saputro.  Sayang bola dari te

Barito Putera Tundukkan Bhayangkara FC 2-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Barito Putera berhasil mengalahkan Bhayangkara FC dengan skor 2-0 dalam laga pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Maguwoharjo Slemanpada hari Selasa (20/12/2022) malam WIB. Dua gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Laskar Antasari ini dicetak oleh Rafael da Silva pada menit ke-19 melalui tendangan penalti dan menit ke-64. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Barito Putera melawan Bhayangkara FC :  Babak Pertama  Barito Putera dan Bhayangkara FC mengawali laga babak pertama dengan permainan terbuka sehingga laga berlangsung dalam tempo yang cukup tinggi. Bhayangkara FC mendapatkan peluang lebih dulu di menit ke-7, sayangnya bola dari tendangan Youssef Ezzejjari masih melambung di atas gawang Barito Putera. Giliran Barito Putera memperoleh peluang di menit ke-17 lewat tendangan Rafael da Silva. Namun bola masih bisa ditepis penjaga gawang  Awan Setho. Sayangnya bola rebound mengenai tangan bek Nurh

Madura United Bungkam Arema FC 2-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Madura United berhasil mengalahkan Arema FC dengan skor 2-0 dalam laga pekan ke-16 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Sultan Agung Bantul pada hari Selasa (20/12/2022) sore WIB. Dua gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Sape Kerrab ini masing masing dicetak oleh Alberto Goncalves pada menit ke-54 melalui tendangan penalti dan Lulinhs pada menit ke-68. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Arema FC melawan Madura United :  Babak Pertama  Baik Arema FC maupun Madura United sama-sama bermain menyerang sejak menit awal babak pertama. Jual beli serangan pun terjadi cukup sengit meskipun belum mampu menciptakan peluang yang berbahaya. Arema FC mendapatkan peluang pertama pada menit ke-9 lewat tendangan Arkhan Fikri. Sayangnya bola masih melebar tipis dari gawang Madura United. Pada menit ke-14, giliran Madura United mendapatkan peluang lewat tandukan Beto Goncalves. Namun bola masih melambung di atas mistar gawang