Postingan

Jelang Pekan Ke-27 Liga 1 2022-2023

Gambar
Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 akan memasuki pekan ke-27 yang mulai digelar pada hari Sabtu (25/02/2023).  Selama lima hari, pekan ke-27 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 ini akan menggelar 9 pertandingan. Posisi puncak klasemen di akhir pekan ke-27 ini masih akan dikuasai PSM Makassar yang sudah mengemas 56 poin. Dua klub pesaing di bawahnya yakni Persib Bandung (52 poin) dan Persija Jakarta (50 poin) tidak mungkin menyalip bahkan menyamai poin yang diperoleh PSM Makassar meskipun klub berjuluk Juku Eja ini kalah dari Dewa United di laga pekan ke-27.  Namun PSM Makassar diprediksi bakal memperpanjang posisinya di puncak klasemen hingga di pekan ke-28 bila mampu meraih kemenangan atas Dewa United mengingat PSM Makassar bermain di markasnya, Stadion BJ Habibie Parepare.  Sementara persaingan untuk menduduki posisi kedua klasemen masih terjadi antara Persib Bandung dan Persija Jakarta. Kedua klub ini sama-sama akan memainkan laga tandang. Persib Ban

PSM Tundukkan Persebaya 1-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match PSM Makassar berhasil menundukkan tuan rumah Persebaya Surabaya dengan skor tipis 1-0 dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Joko Samudro, Gresik pada hari Jum'at (24/02/2023) sore WIB. Satu satunya gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Juku Eja ini hasil bunuh diri pemain Persebaya Surabaya Alwi Slamat pada menit ke-71. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persebaya Surabaya melawan PSM Makassar :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, pertandingan berjalan cukup sengit. Baik tuan rumah Persebaya Surabaya maupun PSM Makassar sama-sama bermain terbuka sehingga terjadi jual beli serangan meskipun kedua tim belum mampu memberikan ancaman yang berarti sampai memasuki menit ke-15.  Setelah itu, terlihat klub berjuluk Juku Eja lebih mendominasi permainan dan memaksa Persebaya Surabaya bermain lebih bertahan.  PSM Makassar terus menekan pertahanan Persebaya Surabaya dengan mengandalkan kec

Persib Tundukkan Arema FC 1-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Persib Bandung berhasil menaklukkan Arema FC dengan skor tipis 1-0 dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor pada hari Kamis (23/02/2023) sore WIB. Satu satunya gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Maung Bandung ini dicetak oleh Marc Klok pada menit ke-66. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persib Bandung melawan Arema FC :  Babak Pertama   Pertandingan Persib Bandung melawan Arema FC berlangsung tanpa kehadiran penonton di Stadion. Meski demikian, Persib Bandung selaku tuan rumah tetap tampil menyerang dengan agresif. Di sisi lain, Arema FC manpu meladeni permainan cepat Persib Bandung dengan menerapkan pressing ketat sehingga menyulitkan Persib Bandung untuk bisa membongkar pertahanan Arema FC. Abel Camara nyaris membawa Arema FC membuka keunggulan pada menit ke-8 setelah menerima umpan sepak pojok Evan Dimas.  Abel menyambut bola dengan sundulan kep

Persik Bantai RANS 5-1

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Persik Kediri tampil gemilang ketika menaklukkan RANS Nusantara FC dengan skor telak 5-1 dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Brawijaya, Kediri pada hari Kamis (23/02/2023) sore WIB. Lima gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Macan Putih ini masing masing dicetak oleh Flavio da Silva pada menit ke-9, Rohit Chand pada menit ke-56, Renan da Silva pada menit ke-70 dan Muhammad Khanafi pada menit ke-76 dan menit ke-82.  Sedangkan gol dari RANS Nusantara FC dicetak oleh Mitsuru Maruoka pada menit ke-29. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persik Kediri melawan RANS Nusantara FC (RANS) :  Babak Pertama   Mengawali babak pertama, tuan rumah Persik Kediri langsung mengambil inisiatif serangan lebih dulu dan terus menekan pertahanan tim tamu RANS. Hasilnya pada menit ke-9, klub berjuluk Macan Putih itu berhasil  membuka keunggulan lebih dulu. Berawal dari umpan silang Renan da Silva dari sisi ki

Persija Tundukkan Barito Putera 2-1

Gambar
Sumber gambar : instagram.com/liga1match Persija Jakarta secara dramatis berhasil menundukkan Barito Putera dengan skor tipis 2-1 dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi pada hari Rabu (22/02/2023) sore WIB. Barito Putera sempat unggul lebih dulu lewat gol yang dicetak oleh Gustavo  Tocantins  pada menit ke-32. Namun Persija Jakarta sukses melakukan  comeback  dengan mencetak dua gol yang masing masing dicetak oleh Riko Simanjuntak pada menit ke-35 dan Hansamu Yama pada menit injury time (90+8). Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persija Jakarta melawan Barito Putera :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, Persija Jakarta langsung mendominasi jalannya permainan. Klub berjuluk Macan Kemayoran turun tanpa 4 pemain asingnya dan tanpa adanya 6 pemain yang dipanggil timnas U-20. Praktis Persija Jakarta hanya mengandalkan 3 pemain timnas senior Indonesia saat ini, Hansamu Yama di lini belakang, Syahrian Abi

Bali United Taklukkan Dewa United 2-1

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Bali United berhasil menaklukkan tuan rumah Dewa United dengan skor tipis 2-1 dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang pada hari Rabu (22/02/2023) sore WIB. Dua gol yang membawa kemenangan klub berjuluk Serdadu Tridatu ini masing masing dicetak oleh Privat Mbarga pada menit ke-20 dan M. Rahmat pada menit ke-45.     Sedangkan gol balasan Dewa United dicetak oleh Risto Mitrevski pada menit ke-61 melalui tendangan penalti. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Dewa United melawan Bali United :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, Dewa United langsung mengambil inisiatif serangan lebih dulu dan mampu menguasai permainan.  Pada menit ke-5, Dewa United membuka peluang lewat tendangan  Majed Osman  namun bola dari  tendangannya masih menyamping tipis di sisi kanan gawang Bali United. Majed Osman kembali mengancam gawang Bali United melalui skema serangan balik pada menit

Bermain Sepakbola Di Masa Kecil

Gambar
  Selamat pagi sobat,   Sepakbola memang sejak dahulu kala sudah menjadi permainan rakyat, utamanya anak anak kecil dan remaja. Tidak saja sekedar permainan namun juga sebagai hiburan sepulang dari sekolah mulai dari siang hari hingga jelang waktu magrib.  Sejak kecil saya juga sudah gemar bermain sepakbola bersama teman teman sebaya. Bermain sepakbola tidak harus di lapangan sepakbola yang sesungguhnya melainkan bisa dilakukan di halaman rumah atau lahan kosong yang rata. Saat itu, kita bermain di lapangan yang kita sebut lapangan inggris (saya tidak ingat lagi kenapa bisa disebut lapangan inggris) atau lapangan yang lebih luas yang kita namakan lapangan bunder karena lahannya berbentuk seperti lingkaran.  Adapun sebagai gawangnya kita biasa gunakan batu, sandal atau kayu. Satu kali di lapangan Inggris, gawangnya kita buat dari kayu yang kita semen di tanah. Namun hanya berumur sehari, kayu yang dibuat gawang sudah terpotong diambil oleh tukang pencari kayu bakar. Nasib ..  Saat berma

Persikabo 1973 Dan PSIS Bermain Imbang 0-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Persikabo 1973 hanya bermain imbang 0-0 dengan PSIS Semarang dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor pada hari Selasa (21/02/2023) sore WIB. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persikabo 1973 melawan PSIS Semsrang :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, tuan rumah Persikabo 1973 langsung melancarkan serangan ke pertahanan PSIS Semarang. Peluang on target   langsung diciptakan oleh Silvio Junior dan Tegar Infantrie. Namun kedua peluang tersebut masih belum membuahkan gol bagi klub berjuluk Laskar Pajajaran itu. PSIS Semarang langsung membalas lewat peluang yang diciptakan oleh Fredyan Wahyu beberapa menit kemudian. Namun bola dari tendangannya masih melambung tinggi di atas mistar gawang Persikabo 1973. Pada menit ke-28, PSIS Semarang mendapat peluang lewat  tendangan Hari Nur Yulianto namun bola masih belum tepat sasaran. Pada menit ke-31, Syahrul Ramadh

Persis Bungkam PSS 4-1

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Persis Solo berhasil menaklukkan PSS Sleman dengan skor telak 4-1. dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Maguwoharjo, Sleman pada hari Selasa (21/02/2023) sore WIB. PSS Sleman sempat unggul lebih dulu lewat gol yang dicetak oleh Jonathan Cantillana pada menit ke-39 melalui tendangan penalti. Namun Persis Solo mampu melakukan  comeback  lewat empat  gol yang masing masing dicetak oleh Alexis Mesidoro pada menit ke-54 melalui tendangan penalti, Irfan Bachdim pada menit ke-56, Fernando Rodriguez pada menit ke-73 dan Ryo Matsumura pada menit injury time (90+3). Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persis Solo melawan PSS Sleman :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, baik Persis Solo maupun PSS Sleman sama-sama tampil menyerang sehingga terjadi jual beli serangan yang cukup sengit. Pada menit ke-7, Persis Solo memperoleh peluang lewat serangan balik. Alexis  Messidoro memberikan umpan ke  Fer

Bhayangkara FC Bungkam Madura United 4-0

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Bhayangkara FC berhasil menaklukkan Madura United dengan skor telak 4-0 dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi pada hari Senin (20/02/2023) sore WIB. Empat  gol yang membawa kemenangan klub berjuluk The Guardian ini masing masing dicetak oleh Dendy Sulistyawan pada menit ke-29, pemain Madura United Otavio Dutra (gol bunuh diri) pada menit ke-46, Alex Martins pada menit ke-51 dan Matias Mier pada menit ke-76. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Bhayangkara FC melawan Madura United :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, baik tuan rumah Bhayangkara FC maupun Madura United sama-sama tampil menyerang sehingga terjadi jual beli serangan yang cukup sengit. Pada menit ke-10, Madura United mendapat peluang lewat sundulan Alberto "Beto" Goncalves setelah m endapatkan umpan dari Novan Sasongko. Namun bola masih dapat ditangkap penjaga gawang  Awan S

Persita Dan Borneo FC Bermain Imbang 1-1

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/liga1match Persita Tangerang hanya bermain imbang 1-1 dengan Borneo FC dalam laga pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 yang berlangsung  di Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang pada hari Senin (20/02/2023) sore WIB. Borneo FC sempat unggul lebih dulu lewat gol yang dicetak oleh Stefano Lilipaly pada menit ke-26. Namun Persita Tangerang berhasil menyamakan kedudukan lewat gol yang dicetak oleh Yohanes Kandaimu pada menit ke-54. Berikut ulasan singkat jalannya laga antara Persita Tangerang melawan Borneo FC :  Babak Pertama  Mengawali babak pertama, baik tuan rumah Persita Tangerang maupun Borneo FC sama-sama bermain terbuka sehingga terjadi jual beli serangan yang cukup sengit. Pada menit ke-11, Borneo FC gagal memanfaatkan situasi kemelut di depan gawang Persita Tangerang ketika bola tangkapan penjaga gawang Aditya Harlan terlepas. Beruntung bola dapat dihalau oleh Yohanes Kandaimu. Enam menit kemudian, giliran terjadi kemelut di depan gawang Borneo

Jelang Pekan Ke-26 Liga 1 2022-2023

Gambar
Sumber gambar : instagram.com/liga1match  Kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 akan memasuki pekan ke-26 yang mulai digelar pada hari Senin (20/02/2023).  Selama lima hari, pekan ke-26 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 ini akan menggelar 9 pertandingan.  PSM Makassar sudah dipastikan tetap bertengger di puncak klssemen pada akhir pekan ke-26 ini. Poin yang diperoleh klub berjuluk Juku Eja ini adalah 53 poin tak mungkin terkejar atau disampaikan oleh dua klub pesaing terdekatnya yakni Persib Bandung (49 poin) dan Persija Jakarta (47 poin).  Nanun di pekan ke-26 ini, PSM Makssar akan bermain tandang melawan Persebaya Surabaya di Stadion Joko Samudro Gresik.  Persebaya Surabaya bakal bertekad bangkit dan kembali ke jalur kemenangan setelah di pekan sebelumnya kalah telak dari Bali United.  Sementara PSM Makassar tentu saja berusaha mencuri poin di kandang Persebaya Surabaya demi tetap mengamkan puncak klasemen di pekan ke-27 mendatang.  Persaingan ketat justru terjadi di posisi kedua klasemen. Per

Catatan Pinggir Pekan Ke-25

Gambar
  Sumber gambar : instagram.com/sports.indosiar Kompetisi BRI Liga 1 2022-2023 telah menyelesaikan pekan ke-25 dengan menggelar 9 pertandingan yang berlangsung di Stadion Maguwoharjo Sleman, Stadion Segiri Samarinda, Stadion BJ Habibie Parepare, Stadion Patriot Chandrabhaga Bekasi, Stadion Pakansari Cibinong Kabupaten Bogor, Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Stadion Wibawa Mukti Cikarang Kabupaten Bekasi dan Stadion Jatidiri Semarang.  Dari 9 pertandingan di  pekan ke-25 kompetisi BRI Liga 1 2022-2023  tersebut terdapat sejumlah  catatan pinggir  yang dapat diulas sebagai berikut :   1. Dari 9 klub yang bertindak sebagai  tuan rumah  di pekan ke-25 :  - 5 klub memperoleh kemenangan yaitu Bhayangkara FC, Borneo FC, Bali United, Arema FC dan PSM Makassar. - 2 klub hanya bermain imbang yaitu Madura United dan PSIS Semarang. - 2 klub mengalami kekalahan yaitu PSS Sleman dan RANS Nusantara FC. 2. Klub yang meraih hasil  clean sheet  (tidak kebobolan) di pekan ke-25 yaitu Arema FC da